Cara National Hospital Merayakan Breast Cancer Awareness Month

Cara National Hospital Merayakan Breast Cancer Awareness Month

Di Breast Cancer Awareness Month kali ini, National Hospital ingin ikut memenuhi buku harian dari 30 perempuan hebat dengan cerita indah. 


Bersama belajar mengenal diri sendiri lewat bagaimana mendeteksi adanya kanker payudara. 


Pagi-pagi, suasana selasar National Hospital sudah seger banget karena kedatangan 30 perempuan keren yang nggak sabar buat yoga dan belajar bareng dokter Andy Achmad Suanda SpB (K) Onk.


Pulang-pulang, eh dapat potongan 50 persen untuk pemeriksaan mendeteksi kanker payudara.


Jika kamu merasa ada yang tidak beres dengan kondisi payudaramu sekarang, jangan tunda untuk konsultasi bareng National Hospital. 


Tahun lalu, Kementrian Kesehatan merilis persentase penderita kanker payudara di Indonesia sebanyak 16.6 persen atau 65.858 kasus kanker payudara. Sementara itu, untuk jumlah kematiannya mencapai lebih dari 22 ribu jiwa kasus.


Konsultasikan kesehatanmu bareng dokter spesialis di National Hospital. #SahabatNH bisa langsung menghubungi nomor telepon di bawah ini untuk booking konsultasi:

 

0312975777

08112975700 (chats only whatsapp)


Dan, jangan lupa, booking layanan kesehatan di National Hospital bisa juga dengan mengirim pesan ke Instagram @nationalhospitalsby.


Terimakasih untuk para mitra yang sudah ikut berkolaborasi dalam Pink Yoga National Hospital.

 

📍National Hospital

Boulevard Famili Sel. No Kav 1, Babatan, Kec. Wiyung, Surabaya, Jawa Timur 60227

 

Follow

Instagram @nationalhospitalsby

Tiktok @nationalhospitalsby

Youtube @nationalhospitalsurabaya

Facebook National Hospital

Komentar